Petitum Permohonan |
- MENERIMA DAN MENGABULKAN PERMOHONAN PEMOHON UNTUK SELURUHNYA;--------------------------------
- MENYATAKAN PERPANJANGAN PENAHANAN/ PENAHANAN ATAS DIRI PEMOHON YANG DILAKUKAN OLEH TERMOHON TERSEBUT ADALAH TIDAK SAH;----------------------------------------------------------------------------
- MEMERINTAHKAN KEPADA TERMOHON UNTUK MENGELUARKAN PEMOHON DARI TAHANAN; ----------------------
- MENGHUKUM PARA TERMOHON UNTUK MEMBAYAR KESELURUHAN BIAYA DALAM PERKARA INI;-------------------
ATAU JIKA YANG MULIA KETUA/HAKIM PENGADILAN NEGERI TANJUNG BALAI KARIMUN YANG MEMERIKSA DAN MENGADILI PERKARA INI BERPENDAPAT LAIN, MAKA MOHON PUTUSAN YANG SEADIL-ADILNYA |